Tinggal Klik! Top Up E-Money dari Aplikasi digibank by DBS

Top Up E-Money dari Aplikasi digibank by DBS

Top up e money tak lagi ribet sejak adanya aplikasi digibank by DBS. Namun Anda perlu tahu bagaimana caranya dan apa saja yang bisa Anda lakukan di aplikasi ini. 

E Money Mudah Di Top Up Dengan Aplikasi
Top up e money adalah transaksi yang harus Anda lakukan jika saat ini Anda aktif menggunakan e-money yang sangat banyak fungsinya. Untuk bayar tol, parkir, maupun berbelanja. Jika salah satu atau e money lainnya yang tidak disebutkan kini Anda andalkan untuk memenuhi kebutuhan Anda maka saatnya yang tepat untuk berkenalan dengan aplikasi digibank by DBS.

Dengan aplikasi digibank by DBS Anda bisa top up berbagai e-money dengan sangat mudah. Tak perlu lagi mendatangi minimarket untuk top up atau mencari mesin ATM untuk top up. Karena dengan aplikasi ini, top up e money bisa dilakukan hanya di genggaman tangan saja. caranya dijamin mudah dan mekanismenya cepat. Bahkan tak hanya e-money saja yang bisa dibeli atau dibayar melalui aplikasi ini.

Aplikasi digibank By DBS Untuk Banyak Kebutuhan
Anda pasti penasaran apa saja yang bisa dilakukan aplikasi digibank by DBS, oleh karena itu simak apa saja yang bisa dilakukan aplikasi ini secara keseluruhan termasuk top up e money online.
  • Top Up E Money
  • Seperti bahasan keseluruhan artikel ini, bahwasanya aplikasi digibank memang bisa digunakan untuk melakukan top up beberapa platform e-wallet atau e-money sekaligus. Lalu platform apa sajakah itu? Diantaranya adalah Ovo, Gopay, LinkAja, MTIX, eMoney, dan lain-lain.

  • Membayar Tagihan Bulanan
  • Jangan sampai tagihan bulanan Anda menunggak dan Anda harus membayar denda. Beberapa tagihan seperti PLN, PAM, BPJS, dan kartu kredit juga bisa dibayar melalui aplikasi digibank by DBS ini.

  • Membeli Voucher Elektronik
  • Ada banyak voucher elektronik yang bisa dibeli melalui digibank, adapun voucher elektronik itu adalah voucher games dan musik.

Step By Step Bayar untuk yang Belum Daftar
Anda harus tahu bagaimana step by step top up e money di hp lebih tepatnya melalui aplikasi digibank by DBS. Berikut tata caranya jika sebelumnya Anda belum daftar.
  • Lakukan Download
  • Langkah paling awal yang harus Anda lakukan adalah dengan memiliki aplikasi ini, download aplikasi digibank by DBS melalui app store atau ios store smartphone Anda.

  • Daftar Di Aplikasi
  • Setelah download selesai selanjutnya daftarkan diri Anda ketika masuk ke aplikasi.

  • Pilih Menu Beli & Bayar
  • Aplikasi sudah bisa digunakan jika Anda sudah terdaftar, pilih menu Beli & Bayar.

  • Pilih Kategori yang Sesuai
  • Setelah itu, pilih kategori top up e money yang sesuai.

  • Mengikuti Instruksi
  • Sedikit lagi akan selesai, ikuti saja petunjuknya.
Step By Step Bayar untuk yang Sudah Daftar
Namun jika sebelumnya Anda sudah terdaftar, cara untuk top up e money di aplikasi digibank by DBS adalah sebagai berikut.
  • Masuk Ke Aplikasi
  • Masuk atau login ke aplikasi digibank by DBS.

  • Pilih Menu Beli & Bayar
  • Jika sudah masuk, cari menu Beli & Bayar dan pilih menu tersebut.

  • Pilih Kategori yang Sesuai
  • Ada beberapa kategori yang disuguhkan, pilih top up e money yang Anda butuhkan.

  • Mengikuti Instruksi
  • Ikuti petunjuk selanjutnya.
Itulah dua cara step by step top up e money di hp yang belum daftar maupun yang sudah daftar. Semoga bisa bermanfaat. Salam sukses!

Sumber atau referensi artikel dari www.dbs.id

Berita Terkait

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Back To Top